UEU

Mahasiswa Komunikasi Wajib Paham Triangle Exposure dalam Fotografi

2022-08-08T10:04:48+07:008 August 2022|

Esaunggul.ac.id – Prodi Ilmu Komunikasi biasanya memberikan mata kuliah fotografi di dalam kurikulumnya. Salah satu mata kuliah paling asik yaitu fotografi, namun apasih dasar yang perlu kita pahami dalam mempelajari fotografi? Dasarnya kita harus paham triangle exposure. Simak penjelasan sebagai berikut. Triangle exposure yaitu istilah yang merujuk pada 3 elemen dasar pada exposure. Ini merupakan hal terpenting dalam mengatur intensitas cahaya dalam menghasilkan gambar yang bagus dan baik. Terdapat tiga elemen yang saling bekerjasama dalam mempengaruhi proses masuknya paparan cahaya/sinar ke dalam kamera. Aperture (Bukaan) Bukaan yaitu lubang pada lensa yang menerima cahaya yang akan masuk. Menangkapnya cahaya melalui lebar bukaan lensa [...]

WEBINAR ECOLUTION 2022

2022-08-02T14:18:37+07:002 August 2022|

FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI UNIVERSITAS ESA UNGGUL PROUDLY PRESENT ✨WEBINAR ECOLUTION 2022✨ Bumi sedang tidak baik-baik saja. Pemanasan global akibat penumpukan emisi karbon masih terus terjadi. Jika kita tidak mengatasinya, krisis iklim akan terus menyumbang bencana di bumi bahkan mencemari kualitas hidup seluruh makhluk hidup di bumi. Langkah termudah yang bisa dilakukan untuk melestarikan bumi adalah dengan menerapkan gaya hidup Eco-Friendly. Penasaran bagaimana penerapannya? Nah, pas banget! Ecolution 2022 akan mengadakan WEBINAR yang membimbingmu menerapkan gaya hidup eco-friendly dalam kehidupan sehari-hari 😍 Narasumber: - Ni Kadek Putri Adnyaningsih (Project Leader Sekolah Bijak Plastik Teens Go Green Indonesia) - Fildzah Amalia (PR & [...]

Teknik Videografi Sederhana Dari Handphone, Dijamin Video TikTok Kamu FYP!

2022-07-20T16:49:24+07:0020 July 2022|

Esaunggul.ac.id – biasanya untuk menghasilkan video yang cinematic  perlu alat – alat mahal seperti kamera, lighting dan lainnya. Itu bisa sajs dilakukan jika kamu sudah menjadi seorang professional videographer. Tetapi, secara sederhana kamu bisa membuat video yang cinematic menggunakan handphone. Ada beberapa teknik videografi yang bisa kamu lakukan secara sederhana menggunakan handphone kamu.  Apalagi bagi kamu yang suka sekali mengunggah video di TikTok dan sulit FYP, tips ini bisa kamu terapkan, simak sebagai berikut: Teknik Pan (Panning) Dalam teknik ini kamu bisa menggerakan kamera handphone kamu secara horizontal dari satu sisi ke sisi lainnya, bisa dari kanan ke kiri atau sebaliknya.  [...]

Meriahkan Idul Adha Universitas Esa Unggul Gelar Pemotongan Hewan Kurban

2022-07-19T10:45:12+07:0015 July 2022|

Suasana Saat Pemotongan Hewan Kurban Esaunggul.ac.id, Seperti tahun-tahun sebelumnya, Universitas Esa Unggul kembali menggelar pemotongan hewan Kurban di Kampus UEU Jakarta, 10 Juli 2022. Pada qurban tahun ini UEU melakukan pemotongan hewan Kurban sebanyak tiga sapi dan satu kambing. Salah satu panitia pemotongan hewan kurban, meishe agatha mengatakan prosesi pemotingan dilakukan pukul 9 hingga sore hari, pendistribusian pemotongan ini pun diberikan kepada masyarakat sekitar kampus. “Selepas melakukan pemotongan hewan kurban kami panitia akan membagikan kepada masyarakat sekitar kampus, dan alhamdullilah pendistribusian berjalan lancar dan tepat sasaran di masyarakat,” ucapnya. Distribusi Pemotongan Hewan Kurban Meisha bersama tim panitia [...]

5 Manfaat Mengikuti MBKM DIKTI Bagi Mahasiswa

2022-07-12T14:25:27+07:0012 July 2022|

Esaunggul.ac.id - Program Merdeka Belajar – Kampus Merdeka (MBKM) merupakan program rancangan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan yang memiliki tujuan untuk mendorong mahasiswa untuk menguasai berbagai keilmuan untuk bekal memasuki dunia kerja. Berdasarkan kebijakan ini, banyak manfaat bagi mahasiswa yang mengikuti MBKM, berikut 5 manfaat bagi mahasiswa yang mengikuti program MBKM DIKTI: Pengakuan 20 SKS Jika mahasiswa yang mengikuti program MBKM DIKTI ini, nilai yang diperoleh akan dikonversikan sebanyak 20 SKS pada transkrip nilai asal universitas. jadi selama kamu mengikuti program MBKM DIKTI tidak perlu khawatir akan kekurangan nilai karena akan dikonversi atau diakui nilai sebanyak 20 SKS. MBKM Mengkonversi Mata Kuliah [...]

Tips Presentasi Hebat Ala Steve Jobs

2022-07-12T14:21:20+07:0012 July 2022|

Esaunggul.ac.id - Presentasi merupakan salah satu bentuk komunikasi yang cukup sering dilakukan oleh banyak orang. Presentasi disebut juga komunikasi yang dilakukan oleh satu orang atau satu kelompok yang bisa dilakukan menggunakan suara, gambar, atau bahasa tubuh (body language). Sebagian besar mahasiswa pasti akan merasakan presentasi di depan kelas, baik perorangan maupun kelompok. Ada beberapa tipa presentasi ala Steve Jobs, sebagai berikut: Pahami Poin Terpenting dalam Presentasi Bagi Steve Job, presentasi yang efektif yaitu yang mengetahui dan memahami satu poin yang paling terpenting dalam presentasi. Karena pada dasarnya, manusia tidak bisa menyampaikan banyak poin dalam satu waktu. Pastikan kamu sudah menguasai satu [...]

Dekan Fakultas Ilmu Komunikasi UEU Dukung Pelantikan Pj Gubernur Aceh Achmad Marzuki

2022-07-06T13:17:33+07:006 July 2022|

Dekan FIKOM UEU (Drs. Erman Anom, MM., Ph.D) Esaunggul.ac.id – Dekan Fikom UEU Drs. Erman Anom, MM., Ph.D siap mengawal, medukung dan membantu Pj Gubernur Aceh terpilih untuk melaksanakan tugasnya. Resmi dilantik sesuai Surat Keputusan (SK) Panglima TNI Nomor Kep/558/VI/2022 tertanggal 27 Juni 2022 tentang Pemberhentian dari dan Pengangkatan Dalam Jabatan di Lingkungan TNI. “Kami mendukung penunjukan Pejabat Gubernur Aceh oleh Presiden Joko Widodo jika itu berasal dari pensiunan TNI AD” kata Dekan Fikom Erman Anom. Dekan Fikom mengajak Pj Gubernur Aceh untuk merangkul semua elemen masyarakat Aceh untuk saling bersinergi membangun Aceh.  Dekan Fikom yang juga merupakan Tokoh [...]

Mengenal Pekerjaan Populer Masa Kini “UX Writer”

2022-07-05T16:06:18+07:005 July 2022|

Esaunggul.ac.id - Pekerjaan UX Writer saat ini banyak dicari oleh persuhaan. UX (User Experience) Writer, terlihat sederhana tetapi kamu perlu keahlian dan keterampilan lebih dalam menulis. UX writer merupakan pekerjaan yang dimana kamu bisa menuliskan copy  untuk product  berbasis digital dan website. Dengan menyebarnya berbagai aplikasi digtal saat ini, pekerjaan ini banyak dicari sekali dan masih cukup banyak yang hanya mengetahui bahwa UX writer adalah pekerjaan menulis seperti pada umumnya. UX writer merupakan seorang yang menulis untuk pengalaman pengguna. Menulis kata – kata yang bisa dibaca atau didengar ketika seorang menggunakan produk digital seperti aplikasi atau website. Di era digital 4.0 [...]

Belajar Copywriting untuk Bekal Lulusan Ilmu Komunikasi, Simak!

2022-06-30T14:28:47+07:0030 June 2022|

Esaunggul.ac.id - Menulis adalah sautu keharusan yang harus bisa dilakukan oleh mahasiswa ilmu komunikasi. Tidak hanya public speaking saja yang perlu dipelajari dengan baik, keahlian menulis tak kalang penting juga perlu dipelajari dengan baik. Saat menjadi mahasiswa menulis tugas, karya ilmiah dan lainnya bisa menjadi media belajar untuk mengasah kalian kamu dalam menulis. Walaupun diawal akan merasa sulit dalam merangkai kalimat pasti akan terbiasa jika sudah banyak melakukan praktik menulis akan mudah dilakukan. Apalagi saat ini di dunia industri kamu diperlukan untuk bisa menulis dalam kemasan yang menarik. Misalnya untuk penulisan pemasaran, publikasi, dan tulisan lainnya terkait perusahaan yang kamu tempati [...]

Go to Top