PR Fest 2019

PR Fest 2019, Keren!!!

2024-08-20T13:38:27+07:0018 November 2019|

Suasana Saat PR Fest 2019 Esaunggul.ac.id, PR Fest 2019 kembali digelar oleh HMJ Public Relation Universitas Esa Unggul, Rabu (13/11), di Ballroom Aula Kemala, Kampus Esa Unggul, Kebon Jeruk. Serangkaian acara PR Fest pun dihelat diantaranya, Audisi PR Ambassador 2019, Coaching dan Technical meeting , Seminar dan acara puncaknya diakhiri dengan pemilihan PR Ambassador 2019. Pada acara Grand Final PR Ambassador 2019. terpilih 10 peserta yang telah diaudisi dan mengikuti sejumlah pelatihan. Para kandidat PR Ambassador pun menunjukan sejumlah bakat dan keterampilan mereka dalam sejumlah hal, baik olahraga, seni maupun bela diri. Hasilnya, terpilih PR Ambassador baru yakni Rizki [...]

PR Fest 2019: Menjawab Tantangan Humas di Era 5.0

2021-12-15T22:35:00+07:007 November 2019|

Foto Bersama Seusai acara Pravent Public Relation Esaunggul.ac.id, Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Public Relation Universitas Esa Unggul menggelar acara Pra Event Coaching and Technical Meeting PR Fest 2019, di ruang 811, Senin 4 November 2019.  Ketua Pelaksana PR Fest 2019, Ilma Al Fayet mengatakan acara ini digelar untuk memberikan gambaran kepada para peserta tentang pelaksanaan PR Fest yang akan digelar pada tanggal 13 November mendatang. "Jadi sebelum para peserta mengikuti acara PR Fest nanti, mereka lebih dulu mengikuti Pra event PR Fest untuk memberikan gambaran terkait acara tersebut nantinya, jadi bentuknya lebih kepada latihan dan persiapan yang diberikan langsung [...]

Go to Top