Marketing Communication

Di Marketing Communication kamu akan belajar bagaimana teknik berbicara, faktor yang memengaruhi pemasaran, serta metode yang tepat agar kegiatan pemasaran dapat mencapai sasaran.
Di prodi ini, yang dipelajari bukan hanya bagaimana teknik berbicara, tapi juga menganalisa berbagai faktor yang memengaruhi pemasaran, yang akan memengaruhi income perusahaan pula. Kamu harus memahami produk atau brand yang akan dipasarkan, target pasarnya, serta metode yang tepat agar kegiatan pemasaran dapat mencapai sasaran.

ALASAN MEMILIH JURUSAN MARKETING COMMUNICATION
Kalau kamu idealnya memiliki karakter-karakter kreatif, dinamis, aktif dalam pergaulan, memiliki networking yang luas, aktif di social media, memiliki rasa percaya diri yang tinggi, mandiri, maka prodi ini adalah pilihan yang tepat untuk kamu.

Mata Kuliah Marketing Communication
Public Speaking, Komunikasi Pemasaran Digital, Komunikasi Strategi Brand, Account Executive Management, E-Commerce, Produksi Acara TV (Komersial), hingga Riset Pemasaran dan Bisnis.

Prospek Kerja
Marketing Communication merupakan salah satu program studi dengan prospek kerja paling luas. Kamu dapat berkarir di berbagai macam industri baik itu di perusahaan, advertising agency (biro periklanan/pemasaran) ataupun berbagai macam instansi dan institusi pemerintah.

Info
https://fikom.esaunggul.ac.id/marketing-communication/
wa.me/6281381867308
wa.me/6281284535351